Tugas dan Fungsi Stasiun Klimatologi Jambi


Stasiun Klimatologi Jambi

Tugas dan Fungsi :

1. Melaksanakan pengamatan, pengumpulan dan penyebaran data, pengolahan, analisa dan prakiraan wilayah Propinsi Jambi dan sekitarnya, serta pelayanan jasa klimatologi dan kualitas udara, pengamatan meteorology pertanian dan hidrometeorologi.

2. Sebagai koordinator pos kerjasama yang meliputi pos hujan obs, pos hujan otomatis (hellman), pos penguapan dan stasiun meteorologi pertanian khusus (SMPK) di wilayah Prpinsi Jambi dan sekitarnya.

3. Membuat catatan tentang kejadian penting dari gejala dan atau unsure cuaca/iklim serta dampak dan kerugiannya.

4.  Melaksanakan tugas administrasi yang meliputi ketatausahaan,, kepegawaian, keuangan, rumah tangga dan laporan stasiun.